Rabu, 03 April 2013

CARA MERAWAT CABE

Syarat Tumbuh

1. Tanah
Salah satu syarat dalam cara menanam cabe yang baik adalah tanah. Tanah yang direkomendasikan untuk menanam cabe adalah tanah yang gembur dan juga subur dan kaya dengan zat makan (zat hara). Juga tanah yang baik dalam persoalan pembuangan/sirkulasi air yang baik dan tidak menggenang. Usahakan diberi banyak humus. Tanaman cabe juga bisa ditanam di daratan rendah ataupun daratan tinggi.

2. Iklim
Tanaman cabe bisa hidup di daerah yang banyak hujan atau kurang hujan dengan suhu udara berkisar antara 25 – 31 derajad celcius.
Bila bibit sudah diperoleh, Bibit tanaman cabai rawit

BUDIDAYA KACANG TANAH

PENDAHULUAN
Produksi komoditi kacang tanah per hektarnya belum mencapai hasil yang maksimum. Hal ini tidak terlepas dari pengaruh faktor tanah yang makin keras (rusak) dan miskin unsur hara terutama unsur hara mikro serta hormon pertumbuhan. Disamping itu juga karena faktor hama dan penyakit tanaman, faktor iklim, serta faktor pemeliharaan lainnya.

SYARAT PERTUMBUHAN

Iklim
  • Curah hujan antara 800-1.300 mm/tahun. Hujan yang terlalu keras akan mengakibatkan bunga sulit terserbuki oleh serangga dan akan meningkatkan kelembaban di sekitar pertanaman kacang tanah.
  • Suhu udara sekitar 28-320C. Bila suhunya di bawah 100C, pertumbuhan tanaman akan terhambat, bahkan kerdil.
  • Kelembaban udara berkisar 65-75 %.
  • Penyinaran matahari penuh dibutuhkan, terutama kesuburan daun dan perkembangan besarnya kacang.

Senin, 01 April 2013

CARA BUDIDAYA TIMUN

Cara Persemaian

Bibit mentimun di jadikan kecambah terlebih dahulu dengan cara di semaikan di dalam campuran merang,setelah menjadi kecambah di masukan di dalam polibag ukuran 4 cm x 7 cm,untuk media polibag ini usahakan dari kompos yang di campur TSP secukup nya lakukan penyiraman 1 atau 2 kali sehari pagi dan sore yang air yang juga secukupnya serta jangan lupa lakukan penyemprotan dengan fungisida atau insektisida agar untuk menahan

CARA MENANAM JAGUNG

CARA MENANAM JAGUNG 

Jagung kebanyakan ditanam di dataran rendah baik, sawah tadah hujan maupun sawah irigasi. Sebagian terdapat juga di daerah pergunungan pada ketinggian 1000- 1800 m di atas permukaan laut.

Tanah

Tanah yang dikehendaki adalah gembur dan subur, kerana tanaman jagung memerlukan aerasi dan pengairan yang baik. Jagung dapat tumbuh baik pada berbagai macam tanah. Tanah lempung berdebu adalah yang